Senin, 20 Juni 2011

Kota Jogja



Aku suka banget sama Jogja, aku asli Jogja juga. Di Jogja banyak tempat asyik buat di kunjungi. Aku paling sering banget ke Malioboro. Ini dia fotonya!





Selain itu, aku juga suka ke Museum Benteng Vredeburg. Tiket masuknya Rp 1000 kalau buat pelajar. Di sana enak buat hunting foto. hehe . Ini gambarnya :)
Ini pintu masuk depannya, lewat belakang juga bisa kok :)

 

Ini tamannya.

Ada lagi pusat perbelanjaan yg setiap harinya ramai, namanya Pasar Beringharjo

Pernah masuk keraton? Saya asli Jogja tapi belum pernah masuk keraton . Hua kasihan sekali -_-


Dia Alun-Alun Kidul kalau malam ramai, di sana kita bisa bermain-main :D

Ini pohon beringin,yg katanya kalau kita melewati dengan mata di tutup, harapan kita bisa terwujud.

Kita juga bisa menyewa sepeda dengan harga Rp 3000
Ada juga taman rekreasi anak-anak . Namanya Taman Pintar Yogyakarta


Ada gedung oval nya juga loh, di sana kita bisa melihat banyak pengetahuan.

Ini namanya apa ya? hmm -_-

Ada juga yang namanya Taman Budaya Yogyakarta (TBY) . Tempat ini sering buat acara-acara, seperti pensi, acara wayang, pokoknya acara yang berkaitan dengan budaya. Namanya aja Taman Budaya. hehe


Apalagi yaa? Sebenarnya masih banyak tempat-tempat menarik di Kota Jogja ini, penasaran? Ayo liburan di Jogja :) Thanks for readers, i hope you nice reading my blog, always visiting my blog and follow. I will followback you! ;)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar